Posts

Showing posts from June, 2015

My Diary: Perjalanan Senja

Senyum indah di mukanya menghilangkan penderitaan dalam hidupnya. Tetesan keringatnya tak jadikan iya untuk mengeluh, walau senja tiba dalam hidupnya ia tetap semangat untuk memberi makan anak dan istri. Dalam perjalanan senjanya seharusnya dia duduk santai dan menikmati setiap detik, menit dan jam kehidupannya, begitu kejam kehidupan ini, semua masalah pastilah uang penyelesainya.

My Diary: Perjalanan Senja

Senyum indah di mukanya menghilangkan penderitaan dalam hidupnya. Tetesan keringatnya tak jadikan iya untuk mengeluh, walau senja tiba dalam hidupnya ia tetap semangat untuk memberi makan anak dan istri. Dalam perjalanan senjanya seharusnya dia duduk santai dan menikmati setiap detik, menit dan jam kehidupannya, begitu kejam kehidupan ini, semua masalah pastilah uang penyelesainya. Perjalanan senja yang ia dapat adalah penderitaan yang amat pelik, perekonomian lah yang menuntut ia menjadi kuli panggul di pasar. Tak seberapa bayaran yang ia dapat namun itu cukup untuk memberimakan satu hari untuk anak istrinya. Pengorbanan di saat senja seperti ini yang aku salut kepadanya, hanya senyuman lah untuk menutupi begitu banyak penderitaannya, dari pagi hingga senja tiba selalu mengeluarkan keringat yang tidak sedikit. Katanya dari pada ia meminta pertolongan orang dan mengemis, lebih baik menjadi kuli panggul yang mengeluarkan usaha dan keringat. Kerja keras adalah kuncinya dan Allah pun me

MY Diary : 1 Tahun 5 bulan 5 hari

            Hari-hari telah terlewati tak terasa waktu begitu cepat berlalu, sudah 1 tahun 5 bulan 5 hari aku ditinggal oleh kakek tercintaku, saat ini aku dan keluarga besar mendatangai makam kakek tercinta untuk mendoakannya agar selamat di akhirat.

My Diary: Gotongroyong

Image
Pagi yang cerah di imbangi dengan derai suara burung yang meramaikan pagi ini, warga kampungku berbondong-bondong ke musolah Nurul Falah untuk bergotong royong meski katung yang membebani mata tak jadi halangan bagi mereka yang menyumbangkan tenaganya untuk bergotong royong memperindah Musolah tercinta warga kampung Balebatu Baru RT 003 RW 002 ini.

My Diary: Malam

Andaikan aku seorang peri dari Negri dongeng yang bisa mengabulkan 3 permohonan, mungkin aku akan mengabul kan permohonan tentang membentuk bintang-bintang yang indah di langit kelam ini, lalu aku akan cerahkan cahaya bulan pada malam ini agar menerangi tiap detik saat malam tiba, dan kemudia akan aku hias dengan ribuan kembang api yang indah agar semuanya bisa menikmati keindahan malam.

My Diary: Opini

Mungkin dalam akhir-akhir ini banyak sekali masalah di sekitar ku, mulai dari kemarin, aku mendengar kabar bahwa Kadisbudpar Banten tak menghadiri forum yang di adakan sastrawan Banten tepat tanggal 3 juni 2015 bertempatan di Rumah Dunia, amat miris sekali Kadibuspar Banten ini menyepelekan undangan yang di tunjukan untuk Kadisbudpar Ali (maaf saya lupa nama panjangnya) dan surat itu diatas namakan forum